Lepas-sambut Camat Cigedug dari Mia Herlina kepada Yeni Damayanti



GARUT, NEWSLETTERJABAR.COM-- Lepas sambut Camat Cigedug dari
Mia Herlina S. Stp M.SI. Kepada Yeni Damayanti S. STP M telah dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 06 Agustus 2020 Sekitar pukul 10.00 WIB. 

Hadir dalam acara tersebut, di antaranya WaKapolsek Bayongbong beserta anggota Polsek Bayongbong. 

Susunan acara lepas sambut tersebut diruntut sebagai berikut: 

Pembukaan, Pembacaan Ayat Suci AL-Qur'an, 
menyanyikan lagu wajib Indonesia Raya, 
Serah terima Inventaris Kecamatan Cigedug. 

Dilanjutkan dengan sambutan-sambutan dari perwakilan Sekretariat  Daerah Kabupaten Garut, Sambutan dari Perwakilan Rombongan Kecamatan Pangatikan, 
Sambutan dari Muspika Kecamatan Cigedug, Danramil Bayongbong, Sambutan dari Tokoh Kecamatan Cigedug, KH. Aceng Idang. 

Selanjutnya sambutan Camat Lama, Mia Herlina   S.Stp. M.Si; sambutan dari Camat Baru, Yeni Damayanti S. Stp. M.Si. 

Kata kata pamit dari Danposmil dalam rangka Purna Tugas, Pelda H. Sutrisno. 
   
Adapun acara lepas sambut ini dilaksanakan dalam rangka memberikan penghargaan dan penghormatan terhadap pejabat Camat yang lama, Mia Herlina S.STP , M.Si. yang telah bekerja secara maksimal untuk Msyarakat Kecamatan Cigedug, dan penyambutan pejabat Camat yang Baru, Yeni Damayanti S. Stp , M.Si. 

Mia Herlina dimutasi menjadi Camat Kecamatan  Wanaraja Kabupaten Garut, sementara Yeni Damayanti dimutasi dari Sekmat Kecamatan Pangatikan Kabupaten Garut. 

Seuasai acara Mia Herlina dalam keterangan  persnya menyampaikan banyak terimakasih kepada seluruh tokoh agama dan tokoh masyarakat yang ada di Kecamatan Cigedug, yang telah bekerja sama selama dia bertugas di Kecamatan Cigedug. (Hendar/ed.tg) 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Relawan Kujang Dewa Ucapkan Selamat dan Sukses, Dedi-Erwan Memimpin Jawa Barat

PKL Juara dan Gabungan Ormas se-Kota Bandung Satu Tekad, Bergema Dukung Dandan-Arif

Ahmad Bajuri : FORGAKI Gelar Konsolidasi Dukung Suskesnya Program Koperasi Merah Putih serta Revitalisasi di Jabar